Mengenal Lebih Dekat Tentang Air Micrometer

Seiring dengan meningkatnya kebutuhan komponen presisi pada berbagai bidang industri, diperlukan alat ukur sederhana yang dapat mengukur dengan presisi tinggi dan mudah digunakan oleh siapapun. Jawaban untuk kebutuhan ini adalah Air Gauge/Air Micrometer.

Apa itu Air Micrometer?

Air Gauge/Air Micrometer atau Mikrometer Udara adalah alat ukur inspeksi Go/NoGo yang cepat dalam menentukan toleransi dimensi suatu benda kerja dengan menggunakan aliran tekanan udara. Pengukuran ini berdasarkan pada hukum fisika yang menyatakan bahwa tekanan balik berbanding lurus dengan jarak bebas (ukuran dimensi produk) dan bereaksi secara terbalik satu sama lain.

Apa keunggulannya?

  • Mudah digunakan, tidak perlu keahlian khusus dalam mengoperasikannya
  • Mengukur tanpa menyentuh/menggores benda kerja yang diukur sehingga tidak akan merusak
  • Dapat digunakan untuk mengukur toleransi geometris benda kerja yang kompleks
  • Tingkat akurasi dan repeatability yang tinggi
  • Mengukur dengan tekanan hembusan udara yang stabil sehingga nilai pengukuran yang akurat dapat diperoleh tanpa dipengaruhi oleh debu atau minyak
  • Teknologi yang sangat cocok untuk otomatisasi

Apa saja yang bisa diukur menggunakan Air Micrometer?

  • Rentang yang direkomendasikan: hingga 0.15 mm (150 µm), jarak pendek lebih baik
  • Diameter Minimum: 0.5 mm
  • Diameter Maksimum: hingga 500 mm 
  • Tampilan Resolusi: hingga 0.01 µm (biasanya 0.1 µm)
  • Peluang terjadinya error: < 0.1 µm
  • Linearitas Teoretis: rentang pengukuran dibagi dengan 80-100 (tergantung pengukur udara)
  • Repeatability: 0.02 µm
  • Tampilan tingkat penyegaran: hingga 150 kali per detik (tergantung pada diameter jet udara, panjang tabung, dan desain/kualitas pengukur udara)
  • Tekanan Udara: tepatnya diatur di 3 Bar. 

1. Diameter Eksternal

  • Ring Gauge

  • Snap Gauge

  • Taper

  • Multi gauging

  • Average diameter

Ojiyas Air Jet VC Type

Ojiyas Air Jet LV Type

Ojiyas Air Jet OR Type

 

2. Diameter Internal

  • Plug Gauge

  • Taper

  • Multi gauging

  • Average diameter

  • Roundness

  • Flatness

  • Straightness

  • Squareness

  • Parallelism

  • Concentricity

Ojiyas Air Jet IA Type

Ojiyas Air Jet IB Type

Ojiyas Air Jet LA & LB Type

 

3. Pengukuran Kombinasi

 

Unit Udara dan Modul

Sylvac D70A

Sylvac D400S

Acquest Air Micrometer CAG-4000

Bagaimana cara menggunakan Air Gauge?

  • Setting Masters

  • Air Supply

   
  • Setting the air units

   

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tertarik untuk tau lebih lanjut mengenai Air Micrometer? Nantikan webinar kami selanjutnya atau hubungi kami